Dibawah ini desain backdrop Silaturahim Wali Santri Baru dengan pengasuh dan pengurus Pondok Pesantren Modern Al-Muttaqien Balikpapan dan spanduk Selamat Datang Santri Baru jejang MTs Al-Muttaqien Balikpapan dan SMK Nahdlatul Ulama Balikpapan. “Luruskan Niat Untuk Menuntut Ilmu, Kuatkan tekad dan Semangat. Selamat menjadi santri, jadilah pribadi yang shalih dan shalihah”.
Read More »Informasi
Pengumuman Masuk Pesantren Bagi Santri Baru
Pengumuman bagi santri baru jenjang MTs Al-Muttaqien dan SMK Nahdlatul Ulama, bahwa MASUK PESANTREN pada hari: Ahad, 16 Juli 2017 A. ALUR MASUK ASRAMA SANTRI Lakukan registrasi di POS REGISTRASI yang sudah disediakan. POST REGISTRASI sudah tersedia dari pukul 08.00 WITA. Mengambil KARTU KAMAR yang berisi identitas santri dan kamar. KARTU KAMAR diserahkan kepada PENGURUS SANTRI yang sudah siap mendampingi ...
Read More »Piagam Khatam Al-Qur’an dan Penghargaan Ranking Kelas
Piagam Khatam Al-Qur’an diberikan kepada santri yang telah berhasil mengkhatamkan al-Qur’an dengan disimak oleh ustadz/ustadzah dan diberikan saat lulus dari jenjang pendidikan yang sedang ditempuh. Tujuannya sebagai bentuk motivasi dan tolak ukur agar dimasa yang akan datang semakin memperbaiki kualitas diri dalam membaca al-Qur’an. Piagm penghargaan ranking kelas diberikan kepada santri yang meraih peringkat pertama.
Read More »Piagam Penghargaan Lulus Jenjang Pendidikan RA, MI, MTs dan SMK
Desain piagam penghargaan dari masing-masing jenjang pendidikan mulai dari Raudlatul Athfal Al-Muttaqien, Madrasah Ibtidaiyah Al-Muttaqien, Madrasah Tsanawiyah Al-Muttaqien dan SMK Nahdlatul Ulama diberikan kepada siswa siswi yang telah lulus dari jenjang pendidikan tersebut.
Read More »Biaya Pendaftaran SMK NU Balikpapan Tahun Ajaran 2017/2018
Biaya pendaftaran masuk ke Sekolah Menengah Kejuruan Berbasis Pesantren atau SMK Nahdlatul Ulama Balikpapan Tahun Ajaran 2017/2018 sudah tertera didalam brosur Penerimaan Siswa Baru SMK NU Balikpapan. Termasuk pula syarat-syarat atau persyaratan daftar ke SMK Nahdlatul Ulama Balikpapan. (Lihat disini: Info Pendaftaran Siswa Baru SMK NU Balikpapan 2017/2018). Siswa yang masuk ke SMK Nahdlatul Ulama Balikpapan wajib mondok. Total biaya ...
Read More »Rincian Biaya Pendaftaran MTs Al-Muttaqien Balikpapan
Madrasah Tsanawiyah (MTs) Al-Muttaqien Balikpapan merupakan madrasah tsanawiyah berbasis pesantren yang mewajibkan peserta didiknya untuk tinggal di asrama pesantren. Syarat-syarat pendaftaran di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Al-Muttaqien bisa lihat di link berikut: Informasi Pendaftaran Santri Baru di Pesantren Modern Al Muttaqien Balikpapan 2017/2018 Brosur Informasi Pendaftaran MTs Al-Muttaqien Balikpapan 2017/2018 Biaya Pendaftaran Masuk MTs sekaligus Pesantren : 1. Total biaya pendaftaran ...
Read More »Hal-Hal Yang Perlu Dipersiapkan Untuk Masuk Pesantren
Persiapan Masuk Pesantren atau hal-hal yang perlu dipersiapkan (dibawa) oleh santri baru atau dipersiapkan oleh orang tua saat memasukkan anaknya ke Pondok Pesantren. 1. INFORMASI PESANTREN Hal paling awal yang harus diketahui adalah informasi atau gambaran mengenai pesantren yang dituju. Ada beberapa jenis pesantren: Pesantren Salaf Murni yaitu pesantren yang fokus pada pembelajaran agama (diniyyah) saja, tanpa ada pendidikan formal. ...
Read More »Informasi Libur Akhir Tahun, Ramadhan dan Idul Fitri 1438 H
Surat edaran sehubungan dengan berakhirnya kegiatan belajar mengajar tahun pelajaran 2016/2017, bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut: 1. Libur Akhir Semester Genap Tahun Pelajaran 2016/2017 dan libur hari raya / Idul Fitri 1438 H dimulai pada hari Jum’at, 16 Juni 2017 sampai Selasa 18 Juli 2017. 2. Seluruh santri [LAMA] harus sudah ada di Pondok Pesantren pada hari Selasa, 18 ...
Read More »Piagam Penghargaan Peringkat dan Nilai Terbaik
Piagam Penghargaan diberikan kepada siswi Madrasah Ibtidaiyah Al-Muttaqien yang berprestasi tahun ajaran 2016/2017 sebagai peraih peringkat Pertama (I) dan peraih nilai ujian US terbaik di MI Al-Muttaqien. Website MI : http://mi.almuttaqienbalikpapan.com
Read More »Backdrop Panggung Haflah Akhirussanah Pesantren Al-Muttaqien
Backdrop untuk panggung Haflah Akhirussanah Pondok Pesantren Modern Al-Muttaqien Balikpapan Kalimantan Timur pada tahun pelajaran 2016/2017, tepatnya 20 Mei 2017. Pada haflah tersebut, menghadirkan pakar tafsir salah seorang Pengasuh Ponpes Madrasatul Qur’an Tebuireng Jombang Dr. KH. A. Musta’in Syafi’i, M.Ag sebagai penceramah.
Read More »